Pemkab Gayolues Rapat kordinasi Tingkatkan Pengawasan dan Pengendalian BBM dan LPG 3 kg

BLANGKEJEREN - Pemerintah kabupaten Gayolues akan meningkatkan pengawasan Agen penyalur Gas LPJ 3 kg yang bersubsidi  dan pengendalian bahan bakar minyak (BBM) ditingkat penyalur, seperti SPBU (Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum) di gayolues 

Hal itu dikatakan sekretaris Daerah kab Gayolues H.Thalib Sos MAP pada acara rapat kordinasi perlindungan pengawasan penyalur BBM dan Gas LPG 3kg  tingkat kabupaten Gayolues di off roum sekdakab Kamis (17/10/2109).
 
Kepala bagian Ekonomi sektariat daerah kabupaten Gayolues M Yunus SE mengatakan saat ini di kabupaten Gayolues mempunyai 2 SPBU moduler satu di Rikit gaib dan satu lagi di kecamatan terangon untuk mengtasi kelangkkaan BBM 
Yunus juga menjelaskan,dalam waktu dekat ini kemungkinan akan di bangun tiga SPBU  moduler lagi .untuk kecamatan putri Betung,Dabun Gelang Dan PSDKU Unsyiah.

Asisten I. H.Muhammad NOh mengatakan harus di lakukan penertiban pertamina mini,pemasangan CCTv.di SPBU biar tau kita kena mau di bawa BBM,kurang tegasnya pengelola SPBU terhadap pembeli BBM, berulang-ulang masyarakat mengisi jerigen.

Menyikapi hal ini, sekaligus mencari solusi, dia telah memerintahkan  untuk segera dilakukan rapat koordinasi dengan melibatkan pihak-pihak terkaitnya. Seperti Pertamina, Elnusa (anak usaha Pertamina, selaku pihak yang mendistribusikan BBM), para pengusaha penyalur BBM, penegak hukum, serta pemerintah kabupaten Gayolues.

Tim pengawas dan pengendali BBM untuk melakukan inspeksi di lapangan, sekaligus mencari permasalahan kenapa bisa sampai terjadi kelangkaan BBM. Hingga menyebabkan kelangkaan minyak bersubsidi di SPBU," tegasnya (kamsah Galus)
Postingan Lama
Postingan Lebih Baru